4 Apr 2011

Cara Koneksi Internet Via GPRS Dan Bluetooth

Untuk mencari imformasi di dunia maya dengan cara Dial-Up sudah menjdi tren bagi tmtn-temen yang memakai konekdi tampa kabel. Menggunakan cara tidaklah terlalu membutuhkan biaya yang banyak

Meski instalasi modem sudah dilakukan namun masih ada yang kurang yaitu form yang harus diisi seperti Username, Password, Dial Up Number, Acces Point dan Extra Setting dari Berbagai Operator Seluler Untuk Koneksi Dial-Up. Karena Operator seluler yang ada di Indonesia sangat beragam, maka pengaturan pun bermacam-macam sesuai oprator masing-masing jaringan. Langsung saja kita bahas tentang settingan untuk keperluan Dial-Up

1. Telkomsel GPRS - Halo/Simpati/As (Data/volume base)
Dial Up Number : *99***1#
User Name : wap
Password : wap123
Access Point : TELKOMSEL
Extra Setting : at+cgdont=1,"IP","internet"

2. Telkomsel Flash - Halo/Simpati/As (Waktu//time base)
Dial Up Number : *99***1#
User Name :
Password :
Access Point : FLASH
Extra Setting : at+cgdont=1,"IP","flash"

3. Indosat - Matrix - (Data/volume base)
Dial Up Number : *99***1#
User Name :
Password :
Access Point : www.satelindogprs.com
Extra Setting : at+cgdont=1,"IP","www.satelindogprs.com"

4. Indosat - IM3 - (Data/volume base)
Dial Up Number : *99***1#
User Name : gprs
Password : im3
Access Point : www.indosat-m3.net
Extra Setting : at+cgdont=1,"IP","www.indosat-m3.net"

5. Indosat - IM3 - (Waktu//time base)
Dial Up Number : *99***1#
User Name : indosat@durasi
Password : indosat@durasi
Access Point : www.indosat-m3.net
Extra Setting : at+cgdont=1,"IP","www.indosat-m3.net"

6. Indosat - Mentari - (Data/volume base)
Dial Up Number : *99***1#
User Name : indosat
Password : indosat
Access Point : www.satelindogprs.com
Extra Setting : at+cgdont=1,"IP",www.satelindogprs.com"

7. Telkom Flexi - Classy/Trendy (Waktu//time base)
Dial Up Number : 080989999
User Name : telkomnet@instant
Password : telkom
Access Point :
Extra Setting : at+crm=0


8. Mobile 8 - Fren
Dial Up Number : #777
User Name : m8
Password : m8
Access Point :
Extra Setting :

9. Starone
Dial Up Number : #777
User Name : starone
Password : indosat
Access Point :
Extra Setting :

10. XL - Xplor/Bebas/Jempol (Data/volume base)

Dial Up Number : *99***1#

User Name : xlgprs

Password : proxl

Access Point : www.xlgprs.net
Extra Setting : at+cgdont=1,"IP","www.xlgprs.net"


11. Esia (Waktu//time base)
Dial Up Number : #777
User Name : Esia
Password : Esia
Access Point :
Extra Setting :

12. Smart (Data/volume base)
Dial Up Number : #777
User Name : smart
Password : smart
Access Point :
Extra Setting :

13A. Axis (Data/volume base)
Dial Up Number : *99***1#
User Name : AXIS
Password : 123456
Access Point :
Extra Setting :

HP modern sekarang ini kini telah lengkapi dengan fungsi modem, artinya, HP kita dapat dijadikan modem untuk koneksi internet via GPRS atau 3G dengan menghubungkannya dengan PC baik dengan kabel data (recommended), bluetooth maupun infra red.

Ini adalah langkah-langkah untuk koneksi dengan kabel data:

1. Pastikan HP anda bisa dijadikan modem (Lihat di buku manual HP anda)

2. Pastikan Settingan GPRS Kartu HP anda sudah aktif.

3. Pastikan sinyal GPRS cukup untuk koneksi

4. Pastikan Driver Modem (HP anda terdetect di PC) anda dapat melihat di daftar modem yang terinstall di Control panel – Phone & modem

5. Hubungkan HP anda dengan kabel data (atau bluetooth) ke PC, secara otomatis pada Windows XP, modem akan terdetect.

6. Buat New Connection :

a. Klik star Control Panel – Network connection – Create New Connection

b. maka akan terbuka jendela baru : next – Connect to the internet – Set up My Connection Manually – Connect Using Dial Up Modem -

c. ISP Name = isi sesuai nama kartu anda biar mudah. (e.g Axis, M3, XL dll)

d. Phone Number : *99***1#

e. Username dan password sesuai dengan Username dan Password pada settingan gprs kartu anda lihat disini (perhatikan huruf besar huruf kecil). selesai

7. Buat extra setting untuk modem, sesuai kartu SIM anda, caranya :

Control Panel – Phone & Modem options – Modems – Properties – Advanced – Extra Setting

Isikan :

Untuk Mentari : AT+CGDCONT=1,”IP”,”indosatgprs”

Untuk Simpati : AT+CGDCONT=1,”IP”,”telkomsel”

Untuk IM3 : AT+CGDCONT=1,”IP”,www.indosat-m3.net”

Untuk AXIS : AT+CGDCONT=1,”IP”,”AXIS”

Untuk XL : AT+CGDCONT=1,”IP”,”www.xlgprs.net”

untuk three : AT+CGDCONT=1,”IP”,”3gprs”

Dalam tanda petik kedua, adalah nama access point (APN) sesuai settingan GPRS kartu anda. Namun untuk kartu 3 (three) akan secara otomatis tersetting di HP anda so anda tidak repot untuk mengaktipkan GPRS maupun MMSnya

selamat mencoba, semoga berhasil.

1 komentar:

  1. Thanks Bro..
    Settingan Telkomsel Flash Unlimitted,yg APNnya Internet ga ada ya??
    Gak berhasil connect...dulu sebelum pakai Flash,ga kamasalah.begitu pakai Flash Unlimitted,udah ga bs pakai bluetooth lagi..

    Thanks a lot

    BalasHapus

STATUS FB TERBAU 2015